Tersengat
Ubur-Ubur Serang Wisatawan di Gunungkidul, Belasan Orang Tersengat, Satu Pingsan Dilarikan ke Rumah Sakit
Fenomena ubur-ubur beracun muncul di pesisir Gunungkidul, korban capai 19 orang. (Dok SAR Satlinmas Wilayah 2) KABARJAWA – Pagi yang seharusnya penuh tawa di pantai-pantai selatan Gunungkidul mendadak berubah menjadi kepanikan. Ubur-ubur biru yang beracun merajalela di sepanjang garis pantai, menyerang para pengunjung yang tengah asyik bermain air. Hingga pukul 10.00 WIB, Satlinmas Rescue Istimewa […]
2 mins read